Thursday, October 22, 2015

Kode Beep AWARD BIOS, AMI BIOS Dan PHOENIX BIOS


Eror pada komputer atau laptop kita kadang membuat kita terasa begitu jengkel, terutamanya eror yang ditandai dengan suara bunyi beep. Suara beep ditentukan oleh jenis Bios maupun Jenis kerusakan. Maka dari itu, kali ini saya akan memberikan solusi yang biasa anda alami pada laptop atau komputer anda. Berikut Jenis-jenis bunyi BEEPP yang sering muncul dan solusinya...


Kode beep pada AWARD BIOS
No.
Gejala
Diagnosa Pesan / Peringatan Kesalahn
1.
1 beep pendek
PC dalam keadaan baik
2.
1 beep panjang
Problem di Memory
3.
1 beep pendek 2 kali
Masalah pada konfigurasi atau setting pada CMOS
4.
1 beep panjang 1 beep pendek
Masalah pada Motherboard atau DRAM
5.
1 beep panjang 2 beep pendek
Masalah pada monitor atau VGA card
6.
1 beep panjang 3 beep pendek
Masalh pada keyboard
7.
1 beep panjang 9 beep pendek
Problem di ROM BIOS
8.
Beep panjang terus menerus
Masalah di DRAM
9.
Beep pendek terus menerus
Masalah pada penerimaan tegangan (power)

Kode beep pada AMI BIOS
No.
Gejala
Diagnosa Pesan / Peringatan Kesalahan
1.
1 beep pendek
DRAM gagal merefresh
2.
2 beep pendek
Sirkuit gagal  mengecek keseimbangan DRAM Parity (system memory)
3.
3 beep pendek
BIOS gagal mengakses memori 64kb pertama
4.
4 beep pendek
Timer pada system gagal bekerja
5.
5 beep pendek
motherboard tidak dapat menjalankan processor
6.
6 beep pendek
controller pada keyboard tidak dapat berjalan dengan baik
7.
7 beep pendek
Video mode error
8.
8 beep pendek
Tes memori VGA gagal
9.
9 beep pendek
Cjecksum error ROM BIOS bermasalah
10.
10 beep pendek
CMOS shutdown read/wite mengalami error
11.
11 beep pendek
Chace memori
12.
1 beep panjang 3 beep pendek
Conventional/extended memori rusak
13.
1 beep panjang 8 beep pendek
Tes tampilan gambar gagal

Kode beep pada PHOENIX BIOS
Kode beep pada phoenix BIOS sedikit berbeda dengan bunyi beep pada type BIOS lainnya. Pada PHOENIX serangkaian beep akan dipisahkan oleh jeda, jadi tidak menurut panjang atau pendeknya, misalnya beep – beep beep – beep – beep beep akan menjadi 1 - 2 – 1 – 2.
No
Gejala
Diagnosa Pesan / Peringatan Kesalahan
1.
1 – 1 – 4
BIOS tidak berfungsi
2.
1 – 2 – 1
Motherboard rusak
3.
1 – 3 – 1
RAM bermasalah
4.
3 – 1 – 1
Ada masalah pada Motherboard
5.
3 – 3 – 4
VGA card bermasalah
6.
1 – 1 – 4 - 1
Kesalahan Chace
7.
1 – 2 – 2 - 3
ROM BIOS Checksum
8.
1 – 3 – 1 - 1
DRAM Segarkan Uji
9.
1 – 3 – 1- 3
Keyboard kontroler uji
10.
2 – 1 – 2- 3
ROM pemberitahuan hak cipta
11.
2 – 2 – 3 - 1
Test untuk interupsi tak terduga

3 comments:

Dian Prasetya said...

thanks min

LOVELYZ TRILOGY said...

makasih sudahs ahring ilmunya solder uap

Unknown said...

terimakasih ilmunya

Post a Comment